07/06/13

Cara Memasang saklar lampu otomatis / photosel / Light Control Switch

Kali ini Postingan Cara Memasang saklar lampu otomatis / photosel atau Light Control Switch , alat ini biasa di gunakan untuk menghidup/ matikan Lampu Jalan secara otomatis. Jika Hari Gelap, Lampu akan Nyalah, Jika Hari sudah pagi, Lampu jalan akan Padam. Contohnya Lampu Jalan:


Nah Gambar ini salah satu bentuk alat otomatisnya.


Berikut Skema cara pasangnya:

Itulah Skema bawaannya, Jika Masih Ragu? Takut Meledak? ckckckc, mari ikutin Petunjuknya:
* Komponen ini Bekerja pada Jaringan Listrik 220V, dan maksimal 3A atau kuranglebih 700watt.
* Tegangan Listrik masuk melalu kabel Hitam dan Hijau pada skema, atau Putih dan Hijau pada contoh Gambar, Phasa + masuk pada kabel Hitam/Putih, lalu Netral pada kabel HIJAU (jgn di balik).
*Tegangan Listrik Keluar melalu kabel warna Merah (LOAD) dan netral diambil dari kabel Hijau pada Inputan tadi.
Smoga Lebih di mengerti dengan Panduan SKEMA yg ada.
Sekian Smoga bermanfaat.

   

2 komentar:

Unknown mengatakan...

siang mas,mau tanya kalo lampu nyala tidak stabil,solusi nya apa ya mas,siang juga menyala lampunya kadang mati

photobooth murah mengatakan...

mas ini nama alatnya apa...? terus alat ini uda ada sensor otomatisnya kan saat gelap dan saat siang ?