Gambar : Trafo Toroid / Trafo Donut 900VA 65V CT Merek BOMBARDIR
Spesifikasi :
Trafo Toroid / Trafo Donut 900 VA
Voltase : 220V , 65V CT
Manufacturer by BELL BGR
Dimensi : lihat gambarTrafo Toroid / Trafo Donut 900 VA
Voltase : 220V , 65V CT
Manufacturer by BELL BGR
Tinggi : 9.6 cm
Diameter : 14,6 cm
Berat Pengiriman : 6.500 gram
apa kelebihannya: ->
Notes: === Harus menggunakan Soft Start, karena tarikan awalnya besar ====
Kelebihan trafo toroid / donut dibandingkan dengan trafo kotak biasa /EI :
– Trafo toroid juga dapat mengurangi 10%-15% dengung dan desah
dibandingkan dengan trafo EI/Kotak.
– Arus tanpa beban yang dibutuhkan oleh trafo toroid lebih kecil
dibandingkan trafo EI (pada saat trafo belum ada beban).
– Trafo toroid lebih dingin dari pada trafo kotak/EI.
– Dapat menghemat pemakaian listrik, karena trafo toroid ini memakai inti
berbentuk lingkaran/donat maka fluknya tidak sebesar trafo EI/Kotak.
– Medan magnet yang tetutup, sehingga medan magnet yang dihasilkan oleh
induktor toroid tidak akan menginterferensi perangkat elektronik yang lain.
– Bentuk fisik yang lebih kecil untuk nilai induktensi yang sama dengan
induktor jenis lain.
– Bentuk fisik yang kecil ini memberikan keuntungan efisiensi tempat
perakitan induktor.
– Medan magnet yang lebih kuat, sehingga induktor toroid dapat menghemat
jumlah lilitan dalam pembuatan induktor dengan bentuk toroid.
Nah ini Cocok untuk Sound System Anda.
Smoga Bermanfaat.
thanks to yah
8 komentar:
Saya beli travo bombardir vulcans
CT 62v
Di travo saya ada dua pilihan:
PLN 220>>OUTPUT 62v
PLN 240>>OUTPUT 58v
Sedangkan kit power saya maks 60v
Kira2 aman ga gan..?
Gunakan input dari pln dengan menggunakan tegangan pin 0v dan 240v gan. Dia akan mengeluarkan output 58v sehingga akan aman untuk driver power agan.
Bisa di fotoin tegangan pada kabel masng" warna nya biar lebih jelas pemakaian nya
Gan trafo donut sy kabel output warnanya hijau semua,,cara bedain yg plus sama minusnya gimana
Gan trafo donut sy kabel output warnanya hijau semua,,cara bedain yg plus sama minusnya gimana
Output trafo itu tidak ada plus minusnya,gan. karena outputnya AC.
gan itu poto trafo yang agan aploud bombardir 900va ct 65vac berapa amperkah.??
Posting Komentar